Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2016

Solid Gold ~ 10 SIKAP POSITIF DALAM BEKERJA

Gambar
Solid Gold ~ 10 SIKAP POSITIF DALAM BEKERJA  Dalam hidupnya, manusia senantiasa dihadapkan pada berbagai cobaan yang membuatnya sulit untuk terus berpikiran positif. Namun demi meraih keberhasilan dalam hidup, orang harus selalu memiliki motivasi untuk maju dan tidak mudah menyerah tatkala menghadapi cobaan. Menurut Marcus Aurelius, Filsuf dan Kaisar Roma dalam tulisannya: meditation, hidup kita adalah bagaimana pikiran kita mewujudkannya. Jadi berpikir positif adalah cara membuat hidup menjadi positif atau cara melihat sesuatu yang lebih memberikan motivasi. Akan tetapi berpikir positifpun bukan berarti memiliki keyakinan berlebihan yang tanpa menggunakan perhitungan, namun disini lebih ditekankan pada cara menilai kembali segala sesuatu dengan menekankan pada segi positif. Ibarat melihat sebilah pisau orang bisa melihatnya sebagai alat untuk memotong ataupun sebagai benda yang bisa melukai. Untuk lebih jelasnya, dibawah ini kubagikan beberapa cara yang berguna un

Bursa AS tersengat Deutsche Bank

Gambar
Solid gold - Bursa saham Amerika Serikat (AS) ditutup melemah pada perdagangan Kamis (29/9) atau Jumat dini hari WIB. Menyusul kekhawatiran mengenai bank-bank Eropa dan pembicaraan tentang kenaikan suku bunga Desember oleh Federal Reserve. Indeks Dow Jones Industrial Average DJIA, melemah 195,79 poin atau 1,1% ditutup pada 18.143,45, dengan penurunan terbesar diderita Goldman Sachs Group Inc (-0,09%) dan Merck & Co (-2,20%), keduanya turun lebih dari 2%. Sebelumnya, rata-rata turun sebanyak-banyaknya 248 poin. Indeks S & P 500 melemah 20,24 poin atau 0,9% menjadi 2.151,13, dengan semua sektor indeks berakhir lebih rendah, dipimpin oleh penurunan saham sektor kesehatan, keuangan, dan utilitas. Sebelumnya, indeks turun sebanyaknya 26 poin. Nasdaq Composite Index juga turun 0,93%, berbalik dari defisit sebelumnya 64-poin dan ditutup turun 49,39 poin atau 0,9% pada 5.269,15. Investor mengkhawatirkan raksasa pemberi pinjaman Jerman Deutsche Bank AG, yang tengah didera k

solid gold berjangka ~ Penjara Pikiran

Gambar
solid gold berjangka ~ Penemu sikat gigi modern adalah orang Inggris bernama William Addis. Dia memakai tulang yang dilubanginya kecil-kecil, kemudian mengisinya dengan bulu binatang, serta mengelemnya menjadi satu. William pun menjadi jutawan setelah idenya dikembangkan menjadi sikat gigi berbulu nilon dan diproduksi oleh perusahaan Amerika bernama ‘Du Pont’ pada tahun 1938. Tahukah Anda, bahwa saat William Addis menemukan konsep sikat gigi, ia sedang mendekam di penjara? Tubuhnya di penjara, tapi pikirannya tidak terpenjara. Sementara banyak orang yang tidak di penjara, tetapi seringkali memenjarakan pikirannya sendiri. Penjara itu berupa kata-kata: “Tidak mungkin”, “Tidak bisa”, “Tidak mau”, “Tidak berani”, dan tidak tidak lainnya, yang kerap menjadi penghalang kita untuk berkembang. Sang Pencipta memberikan kita potensi untuk dikembangkan, secara positif dan semaksimal mungkin. Jadi, jangan mengizinkan keadaan apapun memenjarakan pikiran kita. Mulailah memikirk

Solid Gold Berjangka ~ Wedang Ronde Jago, Idola Pemburu Kehangatan

Gambar
Wedang Ronde Jago, Idola Pemburu Kehangatan   Solid Gold Berjangka – Berada kota berhawa sejuk seperti Salatiga, hidangan serba hangat biasanya menjadi pilihan tepat untuk disantap, terlebih lagi saat malam hari tiba. Wedang ronde salah satu pilihannya. Minuman penghangat badan ini banyak dijumpai di sepanjang Jalan di Salatiga. Sejak sore hingga tengah malam, puluhan pedagang wedang ronde berjejer lesehan di pinggir-pinggir jalan tersebut. Tetapi, di antara banyaknya pedagang ronde, ada satu warung wedang ronde yang cukup populer. Ya, Wedang Ronde Jago. Dinamakan demikian, karena pada jaman dulu warung tersebut berjualan bersamaan dengan distributor Jamu Jago. Wedang Ronde Jago mulai berjualan pada tahun 1964, dan sempat berhenti beberapa tahun karena situasi politik dan keamanan Indonesia yang kurang stabil pada masa itu. Pada tahun 1968, warung ronde ini kembali berjualan hingga sekarang. Letak warung tersebut memang nylempit di belakang Pos Polisi Pasar Sala

Solid Gold Berjangka ~ RESIKO TIDUR TERLALU LAMA !!!

Gambar
Solid Gold Berjangka ~ RESIKO TIDUR  TERLALU LAMA !!! Solid Gold Berjangka - Tidur atau beristirahat memang dibutuhkan tubuh untuk selalu sehat dan bugar. Sebab ketika Anda tidur, maka seluruh sistem di dalam tubuh akan diregenerasi serta energi tubuh dipulihkan. Walaupun begitu, bukan berarti Anda bebas tidur sebanyak-banyaknya. Sebab terlalu banyak tidur pun bisa menimbulkan gangguan kesehatan seperti dilansir dari boldsky.com di bawah ini. Menurut beberapa penelitian kesehatan, diperkirakan orang yang tidur lebih dari 9 jam dalam sehari memiliki kemungkinan lebih dari 60% untuk terkena penyakit diabetes. Tidur berlebih mampu membuat Anda menjadi kurang aktif. Sebab hal ini akan memberikan tubuh sedikit waktu untuk membakar energi. Tidur terlalu lama juga bisa membuat tubuh Anda menjadi gemuk dan risiko ini meningkatkan hingga lebih dari 21%. Sakit kepala adalah salah satu gangguan kesehatan yang umum terjadi ketika Anda

Solid Gold Berjangka ~ Lakukan Ini agar Tidak Stres Saat Tinggal Bersama Mertua

Gambar
Solid Gold Berjangka ~ Lakukan Ini agar Tidak Stres Saat Tinggal Bersama Mertua Solid Gold Berjangka ~ Masuk dan mengenal keluarga yang baru bukanlah hal mudah bagi pasangan yang baru menikah. Tak jarang pula hidup serumah dengan mertua menjadi pilihan, karena berbagai alasan. Entah itu alasan belum memiliki rumah sendiri atau menemani mertua karena kondisi kesehatannya. Sebelum tinggal di sana, tentu banyak hal yang sudah Anda pikirkan. Agar tidak stres dan tetap harmonis saat tinggal bersama mertua, berikut lima aturan yang dapat Anda ikuti. 1. Tentukan Batasan Ada baiknya jika Anda membicarakan beberapa batasan yang perlu dilakukan ketika tinggal bersama mertua dengan pasangan, misalnya pekerjaan rumah apa saja yang akan menjadi tanggung jawab Anda selama hidup bersama. Hal ini perlu dilakukan agar Anda ataupun mertua tidak terbebani satu sama lain. Bonusnya, Anda pun mendapatkan imej positif sebagai menantu teladan. 2. Mendapatkan Ruang Pribadi Satu hal y

Solid Gold ~ Drone Tanpa Batrai...Mungkinkah???

Gambar
  Ini Dia Drone Tanpa Batrai Solid Gold  ~ INTERNASIONAL, -  Sebuah drone biasanya hanya mampu terbang antara 10 hingga 30 menit. Namun lain halnya dengan sebuah drone yang kini tengah dalam proses pengembangan oleh Dr. Samer Aldhaher dari Imperial College London.   Drone buatan Aldhaher tidak membutuhkan baterai sebagai sumber tenaganya. Meski begitu, kemampuan terbang dari drone buatan Aldhaher melebihi drone lain. Drone buatannya itu bahkan bisa terbang dalam waktu yang tak terbatas. Selain itu, karena tak dilengkapi dengan baterai, drone milik Aldhaher mempunyai bobot yang jauh lebih ringan.   Kalau tidak menggunakan baterai, lalu apa yang menjadi sumber tenaga dari drone ini? Aldhaher mempunyai solusi jenius untuk hal yang satu ini. Alih-alih menggunakan baterai, Aldhager menggunakan transmitter yang mengirimkan energi secara wireless kepada drone.   Cara kerja teknologi power wireless yang ada pada drone ini cukup mirip dengan wireless charging yang bisa dijump

Solid gold Berjangka ~ GAGAL FAHAM

Gambar
GAGAL FAHAM Solid Gold Berjangka ~   myantai dulu lur.......ngopi sambil udut, biar otot gak tegang...   Sepulang sholat jum'at ayah & anak terlihat asyik ngobrol santai di ruang tamu... Ayah : "kamu denger pak ustadz khutbah tadi" Anak : "sangat jelas sekali yah...." Ayah : "mantaps,sekarang ayah test kamu...? Kpd siapa kamu harus berbakti" Anak : "ibu..." Ayah : "terus...." Anak : "ibu lagi...." Ayah : "selanjutnya siapa lagi...." Anak : "ibu lagi yah...." Ayah : "kemudian kepada siapa....." Anak : "ayah...." Ayah : "berarti ibunya ada berapa nak...." Anak : "tiga....." Ayah : "bagus...ibumu ada berapa..." Anak : "satu...."Ayah : " klo satu berarti kurang berapa..." Anak : "dua...." Ayah : "cakep...bilangin sama ibu yah nak"   Si Anak pun mencari ibunya yg kebetu

Solid Gold Berjangka ~ Ternyata garam bikin sistem imun kuat

Gambar
Solid Gold Berjangka  ~ Ternyata garam bikin sistem imun kuat    Solid Gold Berjangka ~   Garam tak mungkin bisa dihindari. Semua makanan yang diolah, bahkan untuk masakan rumahan pun, pasti menggunakan garam. Selama ini peneliti selalu mengaitkan garam dengan peningkatan risiko tekanan darah tinggi hingga penyakit jantung. Padahal garam juga penting untuk kesehatan karena yodium yang ada di dalamnya. Selain itu, sebuah penelitian terbaru yang diterbitkan dalam Cell Metabolism mengungkap bahwa diet tinggi garam juga bisa meningkatkan kekebalan tubuh, seperti dilansir oleh Medical Daily . "Hingga saat ini, garam dianggap bisa memicu penyakit kardiovaskular, dan penelitian terbaru menunjukkan bahwa garam juga bisa memicu penyakit autoimun. Namun penelitian kami menantang hasil penelitian tersebut dan melihat efek positif yang bisa diberikan garam. Penelitian ini menunjukkan bahwa garam bisa mencegah infeksi, sama dengan antibiotik," ungkap peneliti Jonathan

Solid gold berjangka ~ Cari Minyak di Aceh Hingga Papua, Pertamina gandeng Badan Geologi

Gambar
Cari Minyak di Aceh Hingga Papua, Pertamina gandeng Badan Geologi    Solid Gold Berjangka ~ Jakarta   - PT Pertamina EP, anak perusahaan PT Pertamina (Persero) yang bergerak di industri hulu migas dan juga merupakan kontraktor kontrak kerjasama di bawah naungan SKKMigas, melakukan penandatanganan Nota Kesepahaman dengan Badan Geologi Kementerian ESDM tentang Penelitian dan Pengembangan Teknologi Bidang Geologi di Wilayah Kerja PT Pertamina EP. Nota kesepahaman yang diteken tanggal 23 September 2016 lalu itu merupakan salah satu upaya perusahaan dalam pencarian cadangan migas baru di Indonesia. "Tujuan dari penandatanganan Nota Kesepahaman ini adalah untuk menegaskan komitmen dalam melaksanakan penelitian dan pengembangan teknologi eksplorasi di bidang geologi khususnya terkait sumber daya minyak dan gas bumi," ujar Kepala Badan Geologi Kementerian ESDM, Ego Syahrial, dalam keterangan tertulis kepada media, Senin (26/9/2016). Syahrial menyampaikan bahwa secara sumber da